AROMATERAPI PEPPERMINT UNTUK MENURUNKAN POST OPERATIVE NAUSEA AND VOMITING (POVN) PADA PASIEN POST OPERASI GENERAL ANESTESI

Muhammad Aulia Iqbal Firdaus, Nur Isnaini, Agus Santosa, Tina Muzaenah

= https://doi.org/10.26753/jikk.v20i2.1494
Abstract views = 179 times | views = 47 times

Abstract


Latar Belakang:  Post Operative Nausea and Vomiting (PONV) merupakan kondisi saat pasien mengalami mual dan muntah setelah menjalani prosedur operasi. PONV dapat menimbulkan komplikasi  seperti dehidrasi berat, ketidakseimbangan elektrolit, hipertensi, perdarahan, dan ruptur esofageal. Penanganan PONV selama ini menggunakan pengobatan farmakologi melalui pemberian antiemetik. Namun, penggunaan obat-obatan farmakologi yang berlebihan dapat berakibat buruk pada pasien. Penanganan PONV melalui teknik non farmakologi salah satunya dengan pemberian aromaterapi. Aromaterapi peppermint berperan  mempengaruhi sistem limbik otak serta bersifat menenangkan dan memiliki efek anti-mual.

Tujuan : Mengetahui efektivitas aromaterapi terhadap penurunan kejadian PONV pada pasien post operasi dengan general anestesi.

Metode Penelitian: Rancangan penelitian menggunakan Non-Equivalent Control Grup Design. Populasi penelitian adalah pasien post operasi dengan general anestesi di RSUD.Prof. dr Margono Soekarjo Purwokerto. Jumlah sampel 43 kelompok eksperimen yang diberikan aromaterapi dan 43 kelompok kontrol yang tidak diberikan aromaterapi. Teknik sampling menggunakan Purposive sampling. Pengumpulan data pada tahap pretest dan posttest menggunakan lembar observasi RINVR. Analisis data menggunakan uji Wilcoxon.

Hasil Penelitian: Penelitian menunjukkan bahwa karakteristik responden mayoritas berada pada usia dewasa (19-59), jenis kelamin perempuan, tidak bekerja, dan mayoritas pendidikan SD dan SMA. Penurunan rata=rata skor PONV  kelompok eksperimen 5,56 dan kelompok kontrol 0,37. Terdapat perbedaan signifikan pada  kelompok eksperimen yang diberikan aromaterapi dibanding kelompok kontrol yang tidak diberikan aromaterapi dengan p value =0.000 (<0.05).

Kesimpulan: Aromaterapi efektif untuk menurunkan kejadian PONV  pada pasien post operasi dengan general anestesi.


Keywords


Aromaterapi, General Anestesi, Post Operative Nausea And Vomiting (PONV)

Full Text:

PDF

References


Arisdiani, T., & Asyrofi, A. (2019). PENGARUH INTERVENSI KEPERAWATAN NON FARMAKOLOGI AROMATERAPI JAHE TERHADAP MUAL MUNTAH PASIEN POST OPERASI.

Aryasih, I. G. A. P. S., Udayani, N. P. M. Y., & Sumawati, N. M. R. (2022). PEMBERIAN AROMATERAPI PEPPERMINT UNTUK MENGURANGI MUAL MUNTAH PADA IBU HAMIL TRIMESTER I. Jurnal Riset Kesehatan Nasional, 6(2), 139–145. https://doi.org/https://doi.org/10.37294

Brown, L., MSN, L. D., RN, F.-C., & MD, T. J. F. I. (2018). A Quality Improvement Project to Determine the Effect of Aromatherapy on Postoperative Nausea and Vomiting in a Short-Stay Surgical Population. AORN Journal, 108(4), 361–369. https://doi.org/https://doi.org/10.1002/aorn.12366

Choi, D. H. (2005). A Korean Predictive Model for Postoperative Nausea and Vomiting. J Korean Med Sci, 20(5), 811–815.

Cronin, S. N., Odom-Forren, J., Roberts, H., Thomas, M., Williams, S., & Wright, M. I. (2015). Effects of Kontrolled Breathing, With or Without Aromatherapy, in the Treatment of Postoperative Nausea. Journal of Perianesthesia Nursing, 30(5), 389–397. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.jopan.2015.03.010

Damayanti, R., Adelia, D., Mutika, W. T., & Ambariani. (2020). Karakteristik Ibu Hamil Dengan Hiperemesis Gravidarum Di RSUD Pasar Rebo Jakarta Timur. Jurnal Kesmas Untika Luwuk : Public Health Journal, 11.

Fitri, H. A. (2020). EDUKASI PENGGUNAAN PRODUK BAHAN ALAM ATAU HERBAL UNTUK EDUCATION OF USING NATURAL / HERBAL PRODUCTS FOR SELF-MEDICATION TO PARENTS AND. 9–13.

Hayati, F. K. (2017). Pengaruh Pemberian Aromaterapi Peppermint Terhadap Nausea Pada Pasien Post Operasi Sectio Caesarea Dengan Anestesi Spinal. Repository PHB, 1–11.

Hodge, Charthy, & Pierce. (2014). A Prospective Randomized Study of the Effectiveness of Aromatherapy For Relief of Postoperative Nausea and Vomiting. Journal of Perianesthesia Nursing, 29(1), 5–11.

Irawan, R., Sukmaningtyas, W., & Safitri, M. (2022). Gambaran Kejadian Post Operative Nausea and Vomiting ( PONV ) Setelah Pemberian Ondansetron 8mg pada Pasien Post Operasi Mata dengan General Anestesi di Rumah Sakit Mata Cicendo Bandung. 159–164.

Karaman, S., Karaman, T., Tapar, HakanDogru, Serkan, Suren, & Mustafa. (2019). A randomized placebo-controlled study of aromatherapy for the treatment of postoperative nausea and vomiting. Complementary Therapies in Medicine, 42(2), 417–421. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.ctim.2018.12.019

Khasanah, Yudha, & Nugroho. (2021). Pengaruh Inhalasi Peppermint Sebagai Terapi Non Farmakologi Terhadap Penurunan PONV Post Anestensi Sepinal di RS PKU Muhammadiyah Gombong. Proceeding of The 13th University Research Colloqium.

Locke, M. C., MD, J. C. D., MD, R. J. B., & C, W. E. L. DO. (2018). Assessing the outcomes, risks, and costs of local versus general anesthesia: A review with implications for cutaneous surgery. Journal of the American Academy of Dermatology, 78(5), 983–988. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.jaad.2018.01.009

Maghami, M., Afazel, M. R., Azizi-Fini, I., & Maghami, M. (2020). The effect of aromatherapy with peppermint essential oil on nausea and vomiting after cardiac surgery: A randomized clinical trial. Complementary Therapies in Clinical Practice, 40. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.ctcp.2020.101199

Maharani, P. W. (2016). Studi Penggunaan Obat Antiemetik Dalam Mencegah Mual dan MUntah Pasca Operasi Pada Pasien Bedah Ortopedi di Rumkit AL dr Ramelan Surabaya. ADN Perpustakaan Univesritas Airlangga.

Mcilvoy, L., Richmer, L., Kramer, D., Jackson, R., Shaffer, L., Lawrence, J., & Inman, K. (2015). The Efficacy of Aromatherapy in the Treatment of Postdischarge Nausea in Patients Undergoing Outpatient Abdominal Surgery. Journal of Perianesthesia Nursing, 30(5), 383–388. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.jopan.2014.10.004

Mustopa. (2021). Efektivitas Pemberian Rebusan Jahe dan Daun Peppermint Terhadap Pencegahan Nausea Pada Pasien Post Operasi Dengan Anestesi Spinal di Ruang Bedah RSUD Kota Bogog Tahun 2021. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indonesia Maju, 1–44.

Nurrohmi, L. S., Lumadi, S. A., & Mumpun, R. Y. (2021). PERBANDINGAN EFEKTIVITAS AROMATERAPI PEPPERMINT DAN LAVENDER TERHADAP PENURUNAN EFEK MUAL MUNTAH POST KEMOTERAPI. Jurnal Ilmiah Indonesia, 6(12).

Pratiwi, N. P., & Ali, H. (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan , Pelatihan , dan Stres Kerja pada Kinerja Pegawai Rumah Sakit di Era Digital. 5(2), 1–10.

Purwaningsih, L., & Tresya, E. (2023). Pengaruh Aroma Terapi Peppermint Terhadap Mual Muntah Pada Pasien Post-General Anestesi Dengan Operasi Apendiktomi Perforasi. Dohara Publisher Open Access Journal, 03(01), 1038–1045.

Rihantoro, T., Oktavia, C., & Udani, G. (2018). Pengaruh Pemberian Aromaterapi Peppermint Inhalasi terhadap Mual Muntah pada Pasien Post Operasi dengan Anestesi Umum. Jurnal Keperawatanwatan, 14(1). https://doi.org/https://doi.org/10.26630/jkep.v14i1.1000

Rihiantoro, T. (2018). Pengaruh Pemberian Aromaterapi Peppermint Inhalasi Terhadap Mual Muntah Pada Pasien Post Operasi Dengan Anestesi Umum. Jurnal Keperawatan, XIV(1), 1–10.

Sentuf, D. (2022). Pengaruh Pemberian Aromaterapi Peppermint Terhadap Kejadian Emesis Gravidarum. 2(1), 1–10.

Setiawan, T., & Tresya, E. (2022). Aroma Terapi Peppermint dapat Menurunkan Kejadian Nausea pada Pasien Post Operasi Sectio Caesarea. 02(01), 9–16.

Stallings-welden, L. M., Doerner, M., Ketchem, E. L., Benkert, L., Alka, S., & Stallings, J. D. (2018). A Comparison of Aromatherapy to Standard Care for Relief of PONV and PDNV in Ambulatory Surgical Patients. Journal of PeriAnesthesia Nursing, 33(2), 116–128. https://doi.org/10.1016/j.jopan.2016.09.001


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics View My Stats

Creative Commons License

JIKK (e-ISSN: 2598-9855; p-ISSN: 1858-0696) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Universitas Muhammadiyah Gombong
Address: Jl. Yos Sudarso No.461 Gombong, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah 54412.
Phone: (0287) 472433 | Email: jikk@unimugo.ac.id