EDUKASI IMUNISASI DASAR PADA IBU DENGAN BATITA DI MUARA GEMBONG, BEKASI



Abstract
Imunisasi adalah hal yang penting dalam pelayanan kesehatan untuk melindungi individu yang rentan dari PD3I atau Penyakit Yang Dapat Dicegah Dengan Imunisasi. Dalam imunisasi terdapat konsep Herd Immunity atau Kekebalan Kelompok yang hanya dapat terbentuk apabila cakupan imunisasi pada sasaran tinggi dan merata di seluruh wilayah. Belum meratanya cakupan imunisasi anak serta kekhawatiran orangtua di Muara Gembong, Bekasi terhadap efek samping imunisasi menghambat terbentuknya kekebalan kelompok. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan sikap ibu dalam mematuhi jadwal imunisasi dasar anak. Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat adalah ceramah, diskusi, dan sesi tanya jawab di mana dimulai serta diakhiri dengan tes. Sebanyak 35 ibu yang memiliki anak batita berpartisipasi dalam pengabdian masyarakat pada 23 November 2024. Kegiatan diawali dengan pre-test, pemberian materi, sesi diskusi dan tanya jawab, hingga post-test. Hasil menunjukkan edukasi mempengaruhi perubahan pengetahuan dan sikap ibu (p < 0. 05). Diharapkan melalui peningkatan pengetahuan dan sikap ibu dalam menanggapi imunisasi dasar anak dapat berdampak pada peningkatan kepatuhan ibu dalam memberikan anak imunisasi sesuai jadwal.
References
Agustin, K. & Anggraini, Y. A. (2020). Study analisis peran kader terhadap kepatuhan imunisasi dasar dan booster pada masa pandemi COVID-19 di Posyandu wilayah kerja Puskesmas Colomadu I. Jurnal Ilmiah Stethoscope, 1(2), 1-8.
Darsini, Fahrurrozi, Cahyono, E. A. (2019). Pengetahuan: artikel review. Jurnal Keperawatan, 12(1), 95-107.
Dewi, A. P., Darwin, E., Edison. (2014). Hubungan tingkat pengetahuan ibu dengan pemberian imunisasi dasar lengkap pada bayi di Kelurahan Parupk Tabing wilayah kerja Puskesmas Lubuh Buaya Kota Padang tahun 2013. Jurnal Kesehatan Andalas, 3(2), 114-118.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2019). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2018. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.
Kemenkes RI. (2017). Profik Kesehatan Republik Indonesia.
Khuluq, H., Rahayu, T.P., Agustin, S.T. (2022). Edukasi aksin dan vaksinasi Covid-19 di Desa Pesawahan, Kecamatan Binangun, Kabupaten Cilacap. EMPATI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol. 3, No. 3. DOI: https://doi.org/10.26753/empati.v3i3.854
Maulita, R., Suryana, E., Abdurrahmansyah. (2022). Neurosains dalam proses belajar dan memori. Inovatif, 8(2), 216-231.
Maylingga, N. (2020). Literature Review Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kelengkapan Imunisasi Dasar pada Bayi. Yogyakarta: Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.
Notoatmodjo, S. (2012). Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
Pakpahan, M., Siregar, D., ..., Maisyarah, M. (2021). Promosi Kesehatan & Perilaku Kesehatan. Medan: Yayasan Kita Menulis.
Purimahua, S. L., Hinga, I. A., Limbu, R., Basri, S. (2021). Pengearuh media leaflet terhadap pengetahuan dan sikap dalam upaya pencegahan covid-19 pada pedagang di Pasar Tradisional Oesapa Kota Kupang. Afiasi: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(3), 186-196.
Putra, R. A., Lestarisa, T., Widiarti, A., Erwin., N. H. (2023). Penyuluhan kesehatan kepada masyarakat mengenai hipertensi dan pentingnya imunisasi dasar di wilayah kerja BLUD Puskesmas Pahandut Palangka Raya. Majalah Cendekia Mengabdi, 1(4), 242-246.
Syukri, M. & Appi, H. (2021). Pengaruh penyuluhan kesehatan dan pengetahuan terhadap sikap orang tua dalam pemberian imunisasi dasar lengkap pada bayi. Jurnal Pendidikan Keperawatan dan Kebidanan, 1(2), 41-48.
Wawan, A. Dewi M. (2011). Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusia: Dilengkapi Contoh Kuesioner. Yogyakarta: Nuha Medika
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Universitas Muhammadiyah Gombong
Address: Jl. Yos Sudarso No.461 Gombong, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah 54412. Phone: (0287) 472433
Email: empati@unimugo.ac.id