PENGARUH PERMAINAN EDUKATIF PLASTISIN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK



Abstract
ABSTRACT
Background: There is a delay in fine motor development in children who are given an educational plasticine game that can train eye coordination and small muscles in the hands, which in turn can improve children's fine motor skills and trigger their creativity. Objective: To determine the effect of educational plasticine games on fine motor skills in children aged 4-6 years at Pertiwi Karangreja Kindergarten, Kutasari District, Purbalingga Regency in 2024. Method: This quantitative study uses the one group pretest-posttest method with pre-experimental design techniques, the number of samples used in this study was 50 samples/total sampling, the test used the Wilcoxon test. Results: The results of the Wilcoxon test obtained a p-value of 0.000 (α <0.05) meaning that there is a significant effect of plasticine play therapy on the development of fine motor skills in children aged 4-5 years. Conclusion: A significant influence was found between the educational plasticine game method on the fine motor development of children aged 4-6 years at Pertiwi Karangreja Kindergarten.
ABSTRAK
Latar Belakang : Terdapat keterlambatan perkembangan motorik halus pada anak yang diberikan suatu permainan edukatif plastisin yang dapat melatih koordinasi mata dan otot-otot kecil pada tangan, yang pada akhirnya dapat meningkatkan kemampuan motorik halus anak-anak dan memicu kreatifitas mereka. Tujuan : Mengetahui pengaruh permainan edukatif plastisin terhadap kemampuan motorik halus anak usia 4-6 tahun di TK Pertiwi Karangreja Kecamatan Kutasari Kabupaten Purbalingga tahun, 2024. Metode : Penelitian kuantitatif ini menggunakan metode one group pretest-posttest dengan teknik pre-experimental design, Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 50 sampel/total sampling, uji yang digunkan uji Wilcoxon. Hasil : Hasil uji Wilcoxon diperoleh nilai p-velue sebesar sebesar 0,000 (α<0,05) artinya ada pengaruh yang signifikan dari terapi permainan plastisin terhadap perkembangan motorik halus anak usia 4-5 tahun. Kesimpulan ; Didapati pengaruh yang signifikan antara metode permainan edukatif plastisin pada perkembangan motorik halus anak usia 4-6 tahun di TK Pertiwi Karangreja.
Keywords
References
Arif. (2019). Tumbuh Kembang Anak Usia Prasekolah (M.N. dan I.M Sari (ed) ; pertama). andalas university press
Rohmah, S. K., & Gading, I. K. (2021). Peningkatan Kemampuan Motorik Halus Melalui Bermain Plastisin. Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru, 4(1), 144–149. https://doi.org/10.23887/jippg.v4i1.15740
Septiani, R., Widyaningsih, S., & Igohm, M. K. B. (2018). Tingkat Perkembangan Anak Pra Sekolah Usia 3-5 Tahun Yang Mengikuti Dan Tidak Mengikuti Pendidikan Anak Usia Dini (Paud). Jurnal Keperawatan Jiwa, 4(2), 114-125. https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JKJ/articel/view/4398
Suci, N. K. (2019). Upaya Meningkatkan Ketrampilan Motorik Halus Melalui Metode Bermain Plastisin Pada Anak Usia Dini. Pratama Widya : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 93–102. https://doi.org/10.25078/pw.v3i1.708
Talango, S. R. (2020). Konsep Perkembangan Anak Usia Dini. Early Childhood Islamic Education Journal, 1(1), 92-105. https://doi.org/10.54045/ecie.v1i1.35
Yunita, D., Luthfi, A., & Erlinawati, E. (2020). Hubungan Pemberian Stimulasi Dini Dengan Perkembangan Motorik Pada Balita Di Desa Tanjung Berulak Wilayah Kerja Puskesmas Kampar Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Tambusai, 1(2), 61–68.
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
JIKK (e-ISSN: 2598-9855; p-ISSN: 1858-0696) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Universitas Muhammadiyah Gombong
Address: Jl. Yos Sudarso No.461 Gombong, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah 54412.
Phone: (0287) 472433 | Email: jikk@unimugo.ac.id